close

Persamaan irasional

Pengertian Persamaan irasional Persamaan irasional   adalah suatu persamaan yang mengandung atau memuat variabel yang berada di dalam tanda akar.  Agar lebih jelas perhatikan contoh-contoh dibawah ini:        Tiga contoh soal diatas merupakan contoh persamaan irasional, karena variabel-variabelnya berada didalam tanda akar. Soal-soal dibawah ini bukan persamaan irasional , karena karena variabelnya tidak berada dalam … Read more

Pertidaksamaan linear satu variabel

Bentuk umum pertidaksamaan linear satu variabel Pertidaksamaan linear satu variabel pada umumnya mempunyai bentuk-bentuk seperti dibawah ini. Pertidaksamaan linear satu variabel mempunyai variabel x berpangkat satu. Bentuk umumnya adalah   Untuk menyelesaikan Pertidaksamaan linear satu variabel , gunakan sifat-sifat pertidaksamaan umum dibawah ini: Prinsip-prinsip Menyelesaikan pertidaksamaan linear satu variabel Dibawah ini adalah hal-hal yang dapat … Read more

Persamaan Nilai Mutlak

Menyelesaikan persamaan nilai mutlak Persamaan nilai mutlak bagi saya awalnya sangat membingungkan termasuk juga dengan pertidaksamaan nilai mutlak, oleh karena itu untuk lebih memantapkan pemehaman konsep tentang persamaan nilai mutlak maka saya buat postingannya di blog saya. Karena prinsip-prinsip nya berbeda dengan pertidaksamaan linier satu variabel maupun persamaan irasional, maka penguasaan konsep dan sering berlatih … Read more