Ciri-Ciri Bhinneka Tunggal Ika

Bangsa Indonesia memiliki semboyan “Bhinneka Tunggal Ika” dengan ciri-ciri sebagai berikut:

  • Adanya persamaan dan kewajiban bagi setiap warga negara.
  • Tidak ada rasialisme, yakni paham yang menilai rasnya atau sukunya paling unggul.
  • Tidak adanya perilaku diskriminatif, yaitu membeda-bedakan manusia dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.
  • Terbinanya sikap saling menghormati antarwarga penduduk .
Perbedaan yaitu sebuah kenyataan yang tidak mampu disingkirkan. Meskipun terdapat banyak sekali perbedaan, Indonesia tetap bersatu.
  Fungsi Utama Pancasila Adalah Sebagai…