Kumpulan Quotes Bahasa Inggris Menyambut Bulan April 2022 Beserta Artinya, Sarat Motivasi

Quotes Bahasa Inggris Bulan Maret Menyentuh Hati

4. Never complain and feel dissatisfied, because satisfaction can be achieved by accepting everything sincerely.

Artinya:

Jangan pernah mengeluh dan merasa tidak puas, karena kepuasan dapat dicapai dengan menerima segala sesuatu dengan ikhlas.

7 Cara Menerapkan Self-love. Praktik Yuk!

7. April has just come, but her arrival is about to pass. Especially if you don’t care about your days and think they are important.

Artinya:

April baru saja datang, tapi kedatangannya akan secepatnya berlalu. Apalagi jikalau kamu tidak mengenal hari-harimu dan menganggapnya penting.

8. Get excited in April. Study hard, work sincerely, complain less, be grateful. That way our lives will be more beautiful.

Artinya:

Bersemangatlah di bulan April. Belajar dengan giat, bekerja dengan tulus, minimalisir berkeluh kesah, banyaklah bersyukur. Dengan begitu hidup kita akan lebih indah.

***

Demikianlah tadi segenap sajian wacana kumpulan Quotes menyambut bulan April berbahasa Inggris yang lengkap dengan artinya.

Kumpulan quotes di atas bisa Sobat jadikan pelecut semangat dalam mengarungi hari-hari di bulan April.

Semoga berfaedah.
Salam.

  95 Kata Kata Jangan Mengeluh Dengan Keadaan Hidup, Bersyukurlah