Puisi Teratai Di balik Bulan, Oleh Rendi Yanto.

Puisi Teratai Di balik Bulan
Karya: Rendi Yanto.

teratai senja di balik bulan
saya berdiri di atas bunga teratai yg indah ini
awan senja ini begitu gelap & seram
sepertinya akan di landa hujan yg lebat

bulan yg di dekatku pun ikut berganti warna
Putih, ping, ada bencana apa di dunia ini
apa kah masih belum kucup derita anak -anank yg tak pernah menerima kasih sayang pada papa & mamanya

malam akan tiba bunga teratai bulan ini akan secepatnya kuncup
hari akan gelap mirip awan senja ini
akan tetapi gue akan tetap terang di sinarin satu cahaya
cahaya itu di dlm sangakar lampu bunga teratai bulan,

saya yalakan, lampuku & gue pun turun dr bunga teratai
saya terus mencari & mencari satu lembaran bunga teratai bulan yg jatuh di pecahan langit & di balik bulan awan yg hitam,,

Kemana bunga terataiku yg jatuh di perpaduan
Sungai telaga langit ini

  Puisi (cinta) Inilah Aku Dan Suara Hatiku