close

Sebutkan Jenis-Jenis Plastik!

Sebutkan jenis-jenis plastik!

Jawab

Jenis plastik pada umumnya mampu kita temukan adalah plastik yang terbentuk dari polimer. Berikut ini berbagai jenis plastik tersebut, antara lain:

  1. Polietena

  2. Poli propana

  3. Polistirena

  4. Politetrafluoroetena

  5. Polivinil klorida

  6. Polietilen tereftalat

  7. Nylon/poliamida

  8. Polyurethane

Pembahasan

Plastik ialah suatu polimer yang mempunyai sifat-sifat unik dan hebat. Adapun polimer sendiri yakni sebuah materi yang terdiri dari unit molekul yang disebut monomer. Karakteristik plastik dapat dibedakan sesuai dengan sifat fisika nya, kinerja dan penggunaannya, jumlah rantai karbonnya, serta menurut sumbernya.

Terimakasih sudah berkunjung ke . Semoga membantu. 


  Jelaskan Pemahaman Pekan Raya!