Benda bermassa 5 kg dilempar vertikal ke atas dengan kecepatan awal 10 m.s⁻¹.

Kecepatan benda pada ketinggian 2,5 m di atas posisi ketika melempar adalah …

Pembahasan:
Ek di posisi bawah = Ep di posisi tertinggi
= E mekanik
Ek awal (di bawah)
= ½ m . v² = ½ . 5 kg . (v awal)² = 250 Joule
⇒ Ep di titik tertinggi dan EM = 125 Joule
Di ketinggian 2,5 m besar Ep = 125 Joule
⇒ Ek = Em − Ep = 125 Joule
Kecepatan di ketinggian 2,5 m
⇒ 125 = ½ . 5 . v² maka v² = 125/5 . 2 = 50
Nilai v = √50 = 5√2 m/s
  Kawat lurus yang sangat panjang hampir bersinggungan dengan sebuah kawat melingkar yang berpusat di P